SUARAKARYA.ID: OYO menawarkan diskon 70% spesial pada bulan Maret 2023 untuk para digital nomad yang ingin menikmati berbagai destinasi wisata di Indonesia.
Sebagai platform akomodasi terkemuka, OYO dapat diakses dengan mudah, simpel, dan tidak ribet.
Digital nomad adalah orang yang melakukan perjalanan sambil bekerja secara virtual, dan Indonesia saat ini menjadi destinasi yang diincar oleh para digital nomad.
Kehadiran mereka berpotensi meningkatkan kunjungan wisata ke Indonesia.
Bagi mereka yang ingin berwisata dan mencari akomodasi dengan penawaran menarik, dapat mengunduh aplikasi OYO untuk mengakses platform ini.
Baca Juga: Diskon 10 Persen Tiket Kereta Api Oleh PT KAI Menuju Stasiun Solo Balapan, Inilah Syaratnya
Khusus untuk para digital nomad atau pengembara digital, yang memiliki aktivitas bekerja jarak jauh sambil berwisata, dapat memanfaatkan promosi dari OYO.
Diskon OYO Maret 2023 dapat diakses melalui banner digital nomad pada aplikasi OYO yang sudah diunduh.
Dari banner itu, para digital nomad akan mendapatkan petunjuk mengenai jenis akomodasi yang memadai dengan properti yang sesuai keinginan.
Kode kupon OYO yang digunakan untuk promo ini adalah IDGTS3, yang memberikan diskon hingga mencapai 70%.
OYO Hotel & Homes, platform akomodasi online terkemuka di Indonesia, baru-baru ini menambah kategori properti premium dengan layanan yang lebih memadai.
Baca Juga: Tempat Wisata di Surabaya yang Hits dan Instagramable
Hal ini ditujukan untuk mendukung aktivitas wisatawan digital nomad atau para pekerja yang memiliki aktivitas jarak jauh.
Dengan kategori properti baru ini, pelanggan dapat merasakan pengalaman menginap yang berkualitas dengan fasilitas pendukung yang memadai.
Artikel Terkait
Liburan Panjang Lebaran Wajib Dicoba, Destinasi Wisata Alam Paling Hits Di Ubud
Liburan Ke Bandung Dengan Kereta, Berikut 7 Tempat Yang Wajib Dikunjungi
Tempat Wisata Hits di Jogja untuk Liburan Singkat
Pandemi Mengubah Pola Perjalanan Wisata, Golden Rama Berikan Solusi Liburan Aman dan Nyaman
Destinasi Wisata Andanlan Banyuwangi, Cocok Untuk Liburan Akhir Tahun